Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mobilnya Sih Jadul, Tapi Suzuki Katana Ini Dibekali Fitur Kekinian Loh

Andhika Arthawijaya - Jumat, 4 Agustus 2023 | 20:45 WIB
Modifikasi Suzuki Katana 1996
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Modifikasi Suzuki Katana 1996

Mesin masih standar bawaan mobil, suaranya halus banget nih!
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Mesin masih standar bawaan mobil, suaranya halus banget nih!

Sistem pengapian diganti dari menggunakan CDI jadi pakai Igniter
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Sistem pengapian diganti dari menggunakan CDI jadi pakai Igniter

“Jadi saya tambahkan sensor engine temperature di saluran pendinginnya, agar suhu mesin mencapai 80 – 90 derajat Celcius, fan elektriknya akan otomatis menyala,” tukasnya.

Dari pantauan Otomotifnet.com, memang jarum indikator suhu pada meter cluster Katana ini selalu di bawah garis tengah.

Padahal mobil sudah dipakai jalan cukup jauh, dan saat pemotretan pun mesin terus dihidupkan. Ajib!

Ini bisa jadi solusi nih bagi pemilik Jimny lama yang temperatur mesinnya suka overheat.

Baca Juga: Ketika Doraemon Jadi Inspirasi Modifikasi Suzuki Jimny LJ80 1981

Sistem pendingin mesin kini menggunakan electric fan
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Sistem pendingin mesin kini menggunakan electric fan

Meski mobil sudah dipakai jarak jauh, jarum temperatur mesin selalu di bawah setengah
Andhika Arthawijaya/Otomotifnet
Meski mobil sudah dipakai jarak jauh, jarum temperatur mesin selalu di bawah setengah

Oke lanjut lagi, yang bikin takjub adalah untuk menyalakan atau mematikan mesin, sudah menggunakan tombol engine start-stop layaknya mobil-mobil massa kini.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa