Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Pesaing Wuling Air EV, Mobil Listrik DFSK Seres E1 Dijual Lebih Murah

Harryt MR - Kamis, 10 Agustus 2023 | 18:45 WIB
DFSK Seres E1 dibanderol mulai Rp 189 juta di GIIAS 2023
Harryt / Otomotifnet.com
DFSK Seres E1 dibanderol mulai Rp 189 juta di GIIAS 2023

Baca Juga: DFSK Kenalkan Seres E1 Pesaing Berat Wuling Air EV, Ini Perbedaannya

Selain itu, PT Sokonindo Automobile juga menjamin Seres E1 dengan garansi 8 tahun untuk baterai, garansi kendaraan 3 tahun, dan bebas perawatan selama 3 tahun.

“Penentuan harga Seres E1 ini menjadi refleksi semangat PT Sokonindo Automobile untuk memasyarakatkan kendaraan listrik, dan bentuk partisipasi aktif dalam mendukung pengembangan ekosistem kendaraan listrik yang diusung Pemerintah Indonesia,”

“Mengingat Indonesia sudah memiliki rencana untuk mencapai Net Zero Emission Tahun 2060 yang perlu mendapatkan dukungan dari seluruh pihak,” imbuh Franz.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa