Bersyukur, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut.
Hanya saja, pengemudi dan penumpang truk tangki mengelami luka ringan.
Sedangkan, pengemudi dan penumpang bus tidak mengalami luka.
Selain itu terdapat kerusakan pada truk tangki dan bus.
Truk tangki mengalami kerusakan pada bodi kanan dan kiri ringsek, serta ban belakang sebelah kanan pecah.
Lalu, bus mengalami kerusakan pada bodi depan sebelah kiri ringsek dan kaca depan pecah.
"Adapun estimasi kerugian materil pada kejadian tersebut mencapai Rp10 juta," tandas Iptu Fikri.
Baca Juga: Truk Tangki Air Sapu Penonton Karnaval Hingga Tewas, Tak Dijumpai Tanda Penting Ini
Editor | : | Panji Nugraha |
KOMENTAR