Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terungkap Kelemahan Transmisi CVT Mobil Matik Honda, Bengkel Spesialis Sudah Hafal

Ferdian - Sabtu, 23 Desember 2023 | 14:30 WIB
Ilustrasi sabuk baja transmisi CVT yang rusak atau putus
Ryan Fasha/GridOto.com
Ilustrasi sabuk baja transmisi CVT yang rusak atau putus

Ia mencontohkan oli transmisi CVT yang jarang atau telat diganti bisa menyebabkan sabuk baja tersebut putus.

Oli transmisi yang tidak atau telat diganti kemampuan pelumasannya akan berkurang sehingga menimbulkan gesekan berlebih pada sabuk baja dan puli.

Bila didiamkan dalam waktu lama kondisi ini bisa menyebabkan sabuk baja melar atau bahkan putus.

Namun ada salah satu cara untuk mencegah atau mengurangi risiko kerusakan sabuk baja transmisi matic CVT adalah dengan melakukan penggantian oli transmisi secara rutin.

Ucup menyarankan para pemilik mobil Honda bertransmisi CVT untuk mengganti atau kuras oli transmisi matik setiap 30.000 km.

Baca Juga: Dibaca Sebelum Beli, Ini Plus Minus Mobil Matik Dengan Transmisi CVT

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa