Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Polisi Wanti-wanti Soal Tanggal 1 Januari 2024, Kaitan Sama Jalan Tol dan Arteri

Irsyaad W - Kamis, 28 Desember 2023 | 11:30 WIB
Skenario Sistem Satu Arah Arus Balik 2024
@official.jasamarga
Skenario Sistem Satu Arah Arus Balik 2024

Rekayasa lalu lintas dimulai pukul 14:00 hingga 24.00 WIB.

Berikut rinciannya:

1. Akan dilakukan rekayasa lalu lintas one way dari KM 188 Gerbang Tol (GT) Palimanan sampai dengan KM 72 GT Cikampek Utama

2. Dilanjutkan rekayasa lalu lintas contraflow menggunakan 2 lajur dari KM 72 sampai dengan KM 47 '

3. Dari KM 47 sampai dengan KM 36 menggunakan rekayasa lalu lintas contraflow 1 lajur
4. Kendaraan dari Bandung yang akan menuju ke Cirebon melewati Tol Cisumdawu akan dikeluarkan di Exit ujung Jaya Majalengka-Cirebon-Palimanan 3

5. Kendaraan yang berada pada jalur one way arah balik bisa keluar melalui gate interchange:

- Sumber Jaya
- Kertajati
- Cisumdawu
- Cikedung
- Subang
- Kalijati
- Cikopo

Baca Juga: Rekayasa Lalin Nataru Ini Berlaku Dari Karawang Barat Sampai Subang, Syaratnya Lihat Kondisi

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa