Tenang gaes, kondisi ini merupakan hal yang normal terjadi.
Dan sekaligus tanda bahwa minyak rem perlu diganti baru.
Dilansir GridOto.com, setiap 40.000 km atau sekitar 2 tahun sekali minyak rem wajib diganti.
Nah, minyak rem mobil diesel atau bensin kalian sudah berumur 2 tahun belum gaes?
Gunakan minyak rem yang sesuai dengan spesifikasi yang sudah ditentukan oleh pabrikan ya.
Baca Juga: Waspada Ruang Bakar Mesin Mobil Kemasukan Air Radiator, Kerusakan Parah Ini Akan Terjadi
Editor | : | ARSN |
KOMENTAR