Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Dari Sinilah Penyebab Air Radiator Mobil Luber ke Tabung Reservoir

ARSN - Selasa, 23 Januari 2024 | 08:15 WIB
Air radiator mobil diesel atau bensin bisa luber ke tabung reservoir jika ada masalah (foto ilustrasi)
Air radiator mobil diesel atau bensin bisa luber ke tabung reservoir jika ada masalah (foto ilustrasi)

Otomotifnet.com - Air radiator di mobil diesel atau bensin kesayangan kalian luber ke tabung reservoir gaes?

Bisa jadi hal inilah yang jadi penyebab air radiator luber ke tabung reservoir.

Biasanya air radiator yang diisi di tabung reservoir ini tidak terlalu penuh.

Lalu bagaimana jika air radiator di dalam tabung reservoir ini meluap sampai luber keluar?

Jika terjadi hal demikian berarti ada yang enggak beres di sistem pendinginan mobil.

"Kalau air radiator di dalam tabung reservoir sampai luber ini menandakan pendingin mesin bermasalah," buka Dedi Santoso, Kepala Bengkel Honda Kencana Kranji, Bekasi.

Itu tandanya, air radiator yang bersirkulasi terlalu panas sehingga mencapai titik maksimalnya sehingga menghasilkan tekanan tinggi.

Hal ini membuat tutup radiator akan terbuka sehingga membuat air radiator masuk ke tabung reservoir.

Maka yang terjadi adalah air radiator bisa luber di tabung reservoir radiator.

tutup radiator muncul karat
Ryan/gridoto.com
tutup radiator muncul karat

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa