Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Efek Proyek Tol Demak-Jepara Bakal Bikin Ratusan Desa Angkat Kaki, Nih Daftarnya

Ferdian - Minggu, 21 Januari 2024 | 15:32 WIB
Ilustrasi Tol Demak-Jepara
Kementrian PUPR
Ilustrasi Tol Demak-Jepara

Otomotifnet.com - Total ada 103 desa bakal lenyap efek pembangunan tol Demak-Jepara.

Sebanyak 85 desa bakal terdampak berasal dari kabupaten Demak, Kudus, Pati, dan Rembang.

Tol Demak-Jepara membutuhkan biaya sangat besar, ditaksir mencapai Rp15 triliun.

Pada Kamis (10/3/2023) lalu, Sekda Jepara Edy Sujatmiko bertemu dengan Kasubdit Perencanaan Teknis Jalan Bebas Hambatan Kementerian PUPR.

Berdasarkan analisa Kementerian PUPR, Kota Ukir layak diberi jalan tol pada 2030.

Apabila pada tahun tersebut pemerintah pusat merealisakannya. jalan tol Jepara Demak akan dibiayai pemerintah pusat.

Tapi kalau ingin lebih cepat, maka pembangunan bisa dilakukan apabila ada investor yang tertarik.

Sekda Jepara Edy Sujatmiko mengungkapkan pihaknya membutuhkan investor yang kompatibel dan berpengalaman di bidang jalan tol.

Sehingga bisa mengelola jalan tol dengan baik.

Menurutnya, Kabupaten Jepara sudah sangat butuh jalan tol.

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa