Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

mobil diesel

Harus Tahu, Ini 5 Cara Gampang Mengecek Kondisi Mesin Mobil Diesel

ARSN - Sabtu, 27 Januari 2024 | 23:00 WIB
Cek packing silinder head melalui air radiator
Dok. Otoseken
Cek packing silinder head melalui air radiator

Periksa filter udara dengan cara membukanya, hal ini untuk mengecek kepincangan mesin dan mengecek apakah ada kebocoran klep atau tidak.

Jika ada kebocoran di klep, muncul suara-suara aneh seperti 'pok pok pok' di area filter udara, artinya klep masuk bocor.

Sedangkan memastikan mesin pincang atau tidak dengan water pass, jika rpm dinaikkan dan water pass stabil, artinya mesin dalam kondisi bagus.

5. Cek packing silinder head melalui air radiator

Untuk mengecek packing silinder head mesin diesel masih bagus atau tidak, bisa dilihat dari air radiator.

Cek packing silinder head melalui air radiator
Dok. Otoseken
Cek packing silinder head melalui air radiator

Caranya buka penutup air radiator, dan masukkan air atau coolant radiator, untuk mempermudah, siapkan wadah botol yang sudah dibolongi bagian atas seperti pada foto di atas.

Kemudian naikkan rpm, jika rpm dinaikkan dan air radiator muncrat ke atas, artinya packing silinder head pecah atau rusak.

Baca Juga: Lakukan Hal Sepele Ini, Dijamin Aki Mobil Kalian Bisa Langsung Soak

Editor : ARSN

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa