Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tadinya Jarang Dilirik, Kini Corolla Altis Modifikasi Banyak Seliweran, Ini Salah Satunya!

Andhika Arthawijaya - Rabu, 31 Januari 2024 | 15:25 WIB
Modifikasi Toyota Corolla Altis 2002 milik Hari Yudhanto
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Modifikasi Toyota Corolla Altis 2002 milik Hari Yudhanto

Otomotifnet.com - Modifikasi Toyota Corolla Altis belakangan ini semakin banyak yang bermunculan di jalan.

Padahal dulu gak banyak yang mau memodifikasi sedan buatan Toyota yang satu ini.

Alasannya hampir sama, cukup sulit mencari gaya modifikasi yang pas!

Namun hal ini tidak berlaku untuk Hari Yudhanto dengan Corolla Altis berwarna candy red ini.

Baca Juga: Toyota Corolla Altis 1.8 V 2008 Dijuluki Klepon, Ternyata Karena Ini

Candy red di Altis Yudha, menyala!
Kyn/Dok. OTOMOTIF
Candy red di Altis Yudha, menyala!

Pria kelahiran 44 tahun lalu ini sukses mengaplikasikan gaya elegan pada Altis miliknya tersebut.

"Konsep modifikasi Altis pada umumnya mengusung tampilan XRS dan tuner Tom's, tapi gue mau beda dari gaya yang sudah ada dengan gaya elegan," tutur Yudha, sapaan akrabnya.

Pria yang merupakan salah satu anggota ALTIC (Altis Indonesia Commnity) ini memulainya dari mengganti pelek dengan Work Seeker CCX steplips ukuran 19x10+12 inci, dengan offset 0-6.

Hasilnya, pelek keluar dari fender depan sekitar 18 cm dan belakang 26 cm.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa