Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Polisi Siapkan Rekayasa Contraflow di Tol Trans Jawa, Berlaku Mulai Tanggal Ini

Irsyaad W - Rabu, 7 Februari 2024 | 12:30 WIB
Ilustrasi contraflow di ruas tol Tangerang-Merak
Dok. Jasa Marga
Ilustrasi contraflow di ruas tol Tangerang-Merak

Otomotifnet.com - Polisi dalam hal ini Korlantas Polri siapkan rekayasa lalu lintas di tol Trans Jawa.

Yakni rekayasa contraflow untuk antisipasi kemacetan arus kendaraan mulai tanggal berikut.

Ini dalam rangka menyambut libur panjang Isra Miraj hingga Imlek yang jatuh pada 8-10 Februari 2024.

Skema itu diatur dalam Surat Keputusan Bersama (SKB) Direktur Jenderal Perhubungan Darat, Kakorlantas Polri, dan Direktur Jenderal Bina Marga Nomor UM.207/6/15/DJPD/2024.

"Penerapan sistem contraflow selama masa libur panjang memperingati Isra Miraj Nabi Muhammad SAW dan Tahun Baru Imlek 2024," kata Kabag Ops Korlantas Polri, Kombes Eddy Djunaedi, saat dikonfirmasi, (6/2/24) melansir Wartakota.

Eddy menyebut skema contraflow di ruas jalan tol tersebut bersifat situasional.

"Pelaksanaan sistem contraflow bersifat situasional, sesuai dengan diskresi kepolisian," tutur dia.

Inilah jadwal penerapan contraflow selama masa libur Isra Miraj dan Tahun Baru Imlek 2024:

Arus Mudik

1. Rabu, 7 Februari 2024
Pukul 16.00-24.00, dari KM 47 (Karawang Barat) sampai KM 87 (Subang)

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa