Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Belum Banyak Yang Tahu, Bentuk Tapak Ban Mobil Ada Namanya Masing-masing

Irsyaad W - Senin, 6 Mei 2024 | 13:00 WIB
Berbagai jenis alur ban
Dylan Andika/GridOto.com
Berbagai jenis alur ban

Otomotifnet.com - Tiap merek ban memiliki bentuk tapak ban sendiri-sendiri.

Tapi belum banyak yang tahu jika tiap bentuk tapak ban mobil itu memiliki nama masing-masing.

Umumnya tapak ban mobil terbagi dalam tiga bentuk, yaitu Asymetric, Uni Directional dan Directional. 

1. ASYMETRIC

ILUSTRASI. Tapak ban BFGoodrich Advantage Touring asimetris yang tidak bisa rotasi menyilang
Radityo Herdianto / GridOto.com
ILUSTRASI. Tapak ban BFGoodrich Advantage Touring asimetris yang tidak bisa rotasi menyilang

Ban ini punya ciri khas yang bisa terlihat di dinding ban.

Yaitu terdapat tulisan Inside atau Outside, maka bisa dipastikan ban ini merupakan jenis asymetric.

"Tapak ban asymetric mempunyai desain kembangan ban yang berbeda antara sisi dalam dan luar," jelas Surya Dharma, Sales & Marketing Manager PT ElangPerdana Tyres, produsen ban Accelera.

Maksud pembuatan tapak ban seperti ini adalah agar daya cengkeram ban selalu bisa maksimal saat jalanan basah atau kering

2. UNI DIRECTIONAL

Tapak Ban Dual Sport Tread di Michelin Pilot Sport 5
Michelin
Tapak Ban Dual Sport Tread di Michelin Pilot Sport 5

Editor : Panji Nugraha

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa