Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Konsultasi OTOMOTIF Lepas Thermostat Bikin Mesin Lebih Dingin?

Andhika Arthawijaya - Senin, 10 Juni 2024 | 22:51 WIB
Thermostat mobil jangan dicopot
Ryan Fasha/GridOto.com
Thermostat mobil jangan dicopot

Otomotifnet.com - Salam kenal dari Banten. Mau nanya nih Om, mobil saya kan umurnya sudah lumayan lama, hampir 13 tahun.

Belakangan ini temperaturnya sering naik di atas setengah. Padahal sebelumnya tidak.

Nah, kata teman saya kalau mau adem mesinnya lepas thermostat-nya saja.

Apa iya om? Ada efeknya di kemudian hari gak kalau lepas thermostat? Terimakasih atas penjelasnnya!

Ikbal – Banten, Via Messenger

Baca Juga: Konsultasi OTOMOTIF Bunyi Ngung Ngung Di Kecepatan 40-60 Kpj

Pagi Kang Ikbal dan salam kenal juga dari kami.

Wahh.. bila temperatur mesin naik dari biasanya, artinya kemungkinan ada masalah pada sistem pendinginannya.

Bisa karena radiator atau saluran cairan pendinginnya mulai mampet, bisa juga kinerja thermostat menurun, atau buka tutup katup pada tutup radiatornya tidak normal lagi.

Hal itu lantaran mengingat usia kendaraan Anda yang sudah tidak muda lagi.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa