Kejuaraan nasional sprint reli putaran 6 Trek Berubah, Peserta Puas

Parwata - Sabtu, 28 Oktober 2017 | 11:24 WIB

Sebanyak 30 peserta ikut di Kejurnas Sprint Reli putaran 6 (Parwata - )

Selain itu, "Trek juga lebih sempit dibanding trek Takalar. Kalau mengenai tantangannya sih sama," sebut Adi Indiarto, co-driver Ryan Nirwan dari tim BRM Motorsport.

Hasil lomba kejuaraan nasional sprint reli putaran 6 :

M
1. Rizal Sungkar/Edwin Nasution - M. Evo IX - 13.20,7
2. Mago Sarwono/Arianto Sjarief - M. Evo X - 13.26,1
3. Ryan Nirwan/Adi Indiarto - Subaru WRX - 13.34,0

F
1. Batara Michdar/Adi Wibowo - Suzuki Swift - 15.16,8
2. Andi Toto Michdar/Hervian - Suzuki Swift - 15.27,4
3. Aswin T/Ade Ramadhan - M. Lancer GTi - 15.31,0

R
1. Erwin Mancha/M. Aruman - T. Corolla DX - 16.25,9
2. Andreas Sofyan/Izzudin - T. Corolla DX - 19.10,8
3. Keken/Yanis Jemat - T. Corolla DX - 19.24,5

J
1. A.Berliana/Yudho Hadi - J. Cherokee - 15.32,2
2. H. Irfan/Achmad - S. Jimny - 16.36,2
3. Irvan Rizal/Sabran - T. FJ40 - 17.07,3