Galang Hendra Borong Semua, Pembalap Indonesia Sekaligus Yamaha Paling Kencang di WSSP300 Misano

Joni Lono Mulia - Sabtu, 7 Juli 2018 | 20:15 WIB

Galang Hendra Pratama (Joni Lono Mulia - )

Penampilan kedua pembalap Indonesia itu terpaksa berakhir di sesi Superpole 1.

Imanual Putra Pratna menempati posisi start ke-24, sedangkan Ali Adriansyah Rusmiputro ada di posisi ke-25.

(BACA JUGA: Si Single Masih Ada Yang Suka, Honda CBR250R Sekarang Rp 25 Jutaan)

Raceday atau balapan WSSP300 Misano yang berlangsung besok, Minggu (8/7/2018) berlangsung pada pukul 14:20 waktu setempat atau 19:20 WIB.

Berikut hasil lengkap kualifikasi WSSP300 Misano;

Twitter @worldsbk
Hasil kualifikasi WSSP300 Misano 2018, Galang Hendra Pratama raih pole position

Twitter @worldsbk
Hasil Kualifikasi WSSP300 Misano

Twitter @worldsbk
Hasil Kualifikasi WSSP300 Misano 2018