Otomotifnet.com - Jangan remehkan bila motor mengalami brebet, apalagi motor yang sudah berteknologi injeksi.
Ternyata, ada beberapa faktor yang bikin motor injeksi mengalami brebet.
Kondisi motor injeksi yang brebet tentunya sangat menganggu kenyamanan saat berkendara, bahkan bisa membahayakan.
Terlebih jika masalah ini terjadi saat pengin menyalip atau mendahului kendaraan lain.
(BACA JUGA: Polisi Ungkap Dalih Pengemudi Captiva Pukul Anak ABG Di Tol Tak Terbukti, Berdasarkan Rekaman CCTV)
Gas yang terasa tersendat bisa bikin motor berhenti mendadak.
Apabila keadaan itu terjadi bisa bahaya banget.
Nah, untuk mengatasi hal itu ada beberapa cara yang bisa dilakukan.
“Pantau jarak renggang busi dan lakukan setiap 4.000 km, ukur celah busi pakai puller, kalau sudah lebih atau kurang dari 1 mm lebih baik ganti.
(BACA JUGA: Duet Isuzu Tergarang Yang Bisa Bikin Ketar-Ketir Fortuner, Pajero Sport Hingga Navara)