Gak Nyangka, Takaaki Nakagami Punya Resep Unik, Biar Bagus Di Motor MotoGP

Joni Lono Mulia - Rabu, 5 September 2018 | 11:45 WIB

Takaaki Nakagami, pembala Jepang punya resep tersendiri bisa apik di atas motor MotoGP (Joni Lono Mulia - )

Takaaki Nakagami mengenakan pakaian biasa dan menunggangi permainan simulasi itu. 

Sampai-sampai kalau menikung pun lebih heboh dari balap sesungguhna. 

Kalau dilihat-lihat sih sudut kemiringan atau lean angle game simulasi bisa jadi lebih rebah dari aslinya. 

(BACA JUGA: So Sweet, Honda BeAT 148 Cc Berdarah Panas, Dibikin Sejuk Satria F150)

Wajar dan lazim pembalap MotoGP memilih menggunakan simulasi untuk bisa beradaptasi dengan sirkuit di saat balapan. 

Selain, dibatasinya sesi uji coba serta makan waktu dan biaya untuk beradaptasi langsung dengan sirkuit. 

Realistis rasanya bila pembalap memilih game simulasi balap seperti yang dilakoni Takaaki Nakagami sebagai alternatif mengenal dan beradaptasi dengan sirkuit.