Valentino Rossi Dibikin Keki, Eks Rival Pamer Dominasi Australia

Joni Lono Mulia - Jumat, 26 Oktober 2018 | 20:17 WIB

Valentino Rossi (Yamaha) dan Casey Stoner (Ducati) saat bersaing di MotoGP musim 2008 (Joni Lono Mulia - )

Ya, Casey Stoner menjadi raja sirkuit Phillip Island dengan enam kemenangan beruntun.

Lebih lengkapnya, Casey Stoner menang pada musim MotoGP 2007, 2008, 2009 dan 2010 saat membela tim pabrikan Ducati.

(BACA JUGA: Kijang Innova Laki Banget, Kakinya Orisinal Jerman)

Dilanjut dua kemenangan pada 2011 dan 2012 bersama tim Repsol Honda.

Ini menumbangkan rekor Valentino Rossi yang lima kali menang berurutan di Phillip Island, dari 2001 sampai 2005.

Perinciannya, tahun 2001, 2002 dan 2003 bersama tim Honda, 2004 dan 2005 dengan tim Yamaha.

Juara MotoGP Australia

2017 Marc Marquez -Honda
2016 Cal Crutchlow - Honda
2015 Marc Marquez - Honda
2014 Valentino Rossi - Yamaha
2013 Jorge Lorenzo - Yamaha
2012 Casey Stoner - Honda
2011 Casey Stoner - Honda
2010 Casey Stoner - Ducati
2009 Casey Stoner - Ducati
2008 Casey Stoner - Ducati
2007 Casey Stoner - Ducati
2006 Marc Melandri - Honda
2005 Valentino Rossi - Yamaha
2004 Valentino Rossi - Yamaha
2003 Valentino Rossi - Honda
2002 Valentino Rossi - Honda