Ganasnya Angin Puting Beliung Bogor, Enam Mobil dan Motor Ringsek

Irsyaad Wijaya - Jumat, 7 Desember 2018 | 10:06 WIB

Angkutan umum tertimpa pohon di Bogor (Irsyaad Wijaya - )

Hingga saat ini, Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) masih melakukan pendataan terkait kerusakan.

"Diperkirakan jumlah rumah rusak akan bertambah karena banyak rumah yang terdampak puting beliung di 4 kelurahan," ucapnya.

Video detik-detik angin puting beliung menerjang diposting akun instagram @fakta.indo.

Instagram/@egarrinaldi
Toyota Avanza tertimpa pohon tumbang akibat angin puting beliung di Bogor

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Puting Beliung di Bogor, 6 Kendaraan Ringsek Tertimpa Pohon. . Hujan disertain angin puting beliung di Cipaku Bogor hari Kamis sore tadi (6/12). . . Saat puting beliung melintas, atap rumah warga, beterbangan di Kelurahan Rangga Mekar dan Kelurahan Pamoyanan. Namun jumlahnya belum terdata. . Di depan ruko di Jalan Batutulis No 110, ada 6 kendaraan yang ringsek akibat tertimpa pohon. Di titik kedua, di Jalan Siliwangi No 59, ada mobil Carry bernomor polisi F-1371-CH yang juga ringsek berat tertimpa pohon kenari. . Informasi petugas di lapangan, di kawasan Bogor Selatan pohon tumbang terdapat di lima titik. Hujan disertai angin kencang menerjang sekitar pukul 15.00 WIB. Dilaporkan muncul puting beliung di kawasan Sukasari. . Info video: @adi_rahmanto12 --- Punya info terkini yg belum diliput media lain? DM kami info lengkapnya ya, akan kami kasih credit dan tag akun kamu. ☺️

Sebuah kiriman dibagikan oleh Fakta & Berita Indonesia (@fakta.indo) pada

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 

Puting Beliung di Bogor, Puluhan Rumah Rusak . Hujan disertain angin puting beliung di Cipaku Bogor hari Kamis sore tadi (6/12). . . Saat puting beliung melintas, atap rumah warga, beterbangan di Kelurahan Rangga Mekar dan Kelurahan Pamoyanan. Namun jumlahnya belum terdata. . Di depan ruko di Jalan Batutulis No 110, ada 6 kendaraan yang ringsek akibat tertimpa pohon. Di titik kedua, di Jalan Siliwangi No 59, ada mobil Carry bernomor polisi F-1371-CH yang juga ringsek berat tertimpa pohon kenari. . Informasi petugas di lapangan, di kawasan Bogor Selatan pohon tumbang terdapat di lima titik. Hujan disertai angin kencang menerjang sekitar pukul 15.00 WIB. Dilaporkan muncul puting beliung di kawasan Sukasari. . Info video: @puji_solikhin --- Punya info terkini yg belum diliput media lain? DM kami info lengkapnya ya, akan kami kasih credit dan tag akun kamu. ☺️

Sebuah kiriman dibagikan oleh Fakta & Berita Indonesia (@fakta.indo) pada