"Kereta langsung menyambar bagian belakang mobil. Tabrakan keras itu membuat mobil terpelanting hingga 180 derajat," jelasnya.
Dijelaskan dia, tak lama, bagian depan mobil menabrak gerbong kereta. Akibatnya, mobil itupun ringsek.
"Kami masih menyelidiki kasus kecelakaan ini. Apa memang karena ketidak hati-hatian pengemudi atau faktor lain. Kami masih mendalaminya," kata Kanit Laka Lantas Polres Pasuruan Iptu Marti.
Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul Mobil Berpenumpang 3 Pemuda Ditabrak Kereta di Pasuruan. Korban Luka Ringan Tapi Mobil Ringsek