Motor Matik Kini Pakai V-Belt Double Teeth, Ini Kelebihan Dan Kekurangnnya

Ignatius Ferdian - Selasa, 30 Juli 2019 | 15:00 WIB

Ilustrasi transmisi CVT matic dengan v-belt single cog (Ignatius Ferdian - )

V-belt model double teeth sendiri bukan merupakan hal baru, sebab matic merek Eropa seperti Vespa dan Peugeot juga sudah pakai sejak beberapa tahun lalu.

Pada motor matic merek Jepang, Honda PCX, Genio, serta Vario 125 atau 150 generasi terbaru juga sudah pakai v-belt model double teeth ini.