Nissan Silvia S15 Telan Mesin Toyota Supra, Rocket Bunny Nempel Body, Muntahkan Power 270 dk

Rendy Surya - Selasa, 5 November 2019 | 09:00 WIB

Nissan Silvia S15 Telan Mesin Toyota Supra, Rocket Bunny Nempel Body, Muntahkan Power 200 dk (Rendy Surya - )

“Kita tidak mengincar peningkatan tenaga yang terlalu besar dan liar, karena mobil ini rencananya buat dipakai harian juga,” akunya.

Masuk kabinnya, belum banyak ubahan yang dilakukan.

Modifikasi simpel dilakukan dengan penggantian jok bawaan mobil dengan sepasang jok Recaro SPG.

Lingkar kemudi diganti dengan merek Sparco yang diberi inisial GD alias Garasi Drift di bagian tengahnya.

Rendy
Yang sebelah kiri juga koleksinya Garasi Drift, ada yang tau mobil apa itu?

(Baca Juga: Jeep Wrangler Tak Mau Pamer, Luar Tampil Kalem, Mesin Toyota Supra Sembunyi)

Beberapa indikator tambahan yang disematkan antara lain boost meter dan setelan suspensi udara.

SPESIFIKASI:
Eksterior:
Cat merah custom by Platinum, body kit + over fender Rocket Bunny, canard Rocket Bunny Nissan 200SX, full carbon diffuser, Wing Voltex Type-5, D-Max Tailight

Interior:
Jok Recaro SPG, setir Sparco, shift knob Nismo

Mesin:
Toyota 2JZ-GTE VVTi, turbo Garrett GT30, radiator Koyorad

Kaki-kaki:
Pelek Work CR2P Stance Nation signature Special Edition 056/100 19x(9,5+11) offset 10 & 37, ban Yokohama Advan Neova 225/35R19 dan 265/30R19, big brake kit K-Sport 8 Pot, kaki-kaki full Ikeya Formula, Tonka front knuckle, Drift Works rear knuckle, R34 LSD diff, R34 drive shaft, R34 Axles, ISC front coilover, Apex-i rear coilover, Airlift 3H air suspension