Fitur ini aktif secara otomatis mulai dari kecepatan 65 km/jam hingga 180 km/jam.
"Kondisi tertentu seperti di Indonesia kalau markanya tidak jelas, sensor tidak bisa mendeteksi dan fitur akan nonaktif meski dalam kecepatan aktivasi," tekan Samsudin.
Radityo Herdianto
Sensor Kamera Active Lane Keeping Assist di Peugeot 3008 dan 5008 Allure Plus