Pabrik Mobil Listrik Hyundai Ditarget Selesai Tahun 2021, Gelontorkan Dana Rp 19,3 Triliun

Ignatius Ferdian - Senin, 16 November 2020 | 18:05 WIB

Ridwan Kamil yang meresmikan Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) PT PLN (Persero) (Ignatius Ferdian - )

"Pak Gubernur sudah belanja mobil listrik pertama di Indonesia, saya berterima kasih kepada pak Ridwan Kamil sebagai gubernur."

"Ini memang bisa jadi kerja sama antara swasta dan goverment, bisa memperkenalkan mobil listrik kepada umum dan negara, ini merupakan perjanjian kuat dari Kang Emil," pungkas Lee.

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2020/11/16/15273111/pabrik-mobil-listrik-hyundai-di-cikarang-jabar-rampung-2021-beroperasi-2022