"Lalu rebound untuk mengatur kecepatan tekanan balik dari sokbreker," lanjutnya.
"Lalu settingan compression untuk mengatur kecepatan yang diredam sokbreker saat menerima beban," terangnya lagi.
Sokbreker STA-29 untuk ADV150 ini dijual dengan harga Rp 3,55 juta.
Untuk bisa mendapatkannya langsung saja sambangi marketplace KTC Kytaco atau kontak ke showroom di nomor 0811-1628-318.