PSBB Transisi Jakarta Diperpanjang Lagi Sampai Desember, Ganjil Genap Masih Ditiadakan

Ignatius Ferdian - Senin, 23 November 2020 | 15:15 WIB

Ilustrasi kawasan ganjil genap di DKI Jakarta. (Ignatius Ferdian - )

"Jika kita merasakan atau mengetahui orang lain bergejala ataupun terpapar dengan kasus positif, kami membuka nomor telepon Posko Jakarta Tanggap Covid-19," katanya.

Perlu diketahui, semua sanksi terhadap pelanggaran masih tetap berlaku. Jika kamu menemukan pelanggaran #PSBBTransisi segera laporkan melalui aplikasi JAKI.

 
 
 
Lihat postingan ini di Instagram
 
 
 

Sebuah kiriman dibagikan oleh Anies Baswedan (@aniesbaswedan)

Sumber: https://wartakota.tribunnews.com/2020/11/22/ganjil-genap-jakarta-besok-senin-23-november-ditiadakan-hingga-6-desember-2020-ini-alasan-anies