Avanza Dorong Mobilio ke Jurang Jalur Cangar-Pacet, Balita Kritis di Kabin Tak Tertolong
Irsyaad Wijaya - Selasa, 13 April 2021 | 10:20 WIB
Toyota Avanza dan Honda Mobilio terjun ke jurang di jalur Cangar-Pacet, jalan raya raya Sendir, Pacet Selatan, Mojokerto, Jawa Timur (Irsyaad Wijaya - )
Setibanya di lokasi, Avanza dan Mobilio berhenti di tepi jalan bersamaan untuk mendinginkan rem lantaran sempat berasap putih.
"Kedua pengemudi turun dan tiba-tiba Avanza berjalan dengan sendirinya dan menabrak Mobilio yang berada di depannya, kemudian terperosok dan terjadilah laka lantas," bebernya.
Sumber: https://jatim.tribunnews.com/2021/04/12/balita-korban-mobil-masuk-jurang-di-jalur-cangar-pacet-meninggal-sempat-dirawat-di-rs-sumberglagah?page=all