Karena berarti Ducati punya banyak data yang sangat beragam yang bisa dimanfaatkan untuk pengembangan motor.
Pecco juga menyebut, menjadi hal yang normal jika pembalap sekaliber Zarco dengan motor pabrikan ada di posisi tersebut.
Baca Juga: Cuma Lebih Cepat 3 Km/jam, Pecco Harus Kehilangan Waktu Banyak
Justru, akan tidak normal jika tidak ada di situ, sedangkan yang lain punya performa bagus.