Sambut Ajang WorldSBK, Kemenhub Siap Rancang Rekayasa Lalu Lintas di Area Sirkuit

Nur Pramudito,Ferdian - Rabu, 15 September 2021 | 16:15 WIB

Pemandangan sirkuit Mandalika bila dilihat dari atas. (Nur Pramudito,Ferdian - )

Seperti perbaikan sistem petunjuk jalan (signage) menuju Jalan Kawasan Khusus (JKK), penguatan konektivitas Surabaya dan Bali ke Mandalika, serta pengaturan zona parkir.

"Bapak Dirjen Hubdat Kemenhub juga menyatakan siap mendukung The Mandalika dengan hal-hal yang ada pada ranah Kemenhub, seperti kerja sama Organda NTB untuk shuttle service dengan subsidi oleh pemerintah," bebernya.

"Ini semakin mendorong semangat kami untuk terus fokus membangun infrastruktur dan fasilitas dasar kawasan guna mewujudkan mimpi bersama menggelar even balap motor dunia,” pungkasnya.