Jualan Laris dan Fans Banyak, Honda Bagai Tuan Rumah MotoGP Indonesia

Iday - Sabtu, 19 Maret 2022 | 05:30 WIB

Vada Ega Pratama, jadi sorotan di IATC 2022 (Iday - )

Reykat mencetak lap time terbaik 1 menit 48,163 detik dan masuk ke peringkat keempat, hanya beda 0,332 detik dari pebalap tercepat. 

Sedangkan Veda mencetak 1 menit 48,448 detik dan menjadi tercepat kelima. 

Lainnya, Aan Riswanto asal Bantaeng, Sulsel, mencetak waktu terbaik 1 menit 49,980 detik. 

Muhammad Diandra Mahardika, 1 menit 50,704 detik dan masuk peringkat ke-11. 

Di sesi latihan bebas kedua, sore pukul16:05 WITA, catatan waktu para pembalap bergerak semakin cepat. 

Reykat menorehkan 1 menit 45,581 detik dan duduk di peringkat keenam. Sedangkan Veda mencetak 1 menit 45,934 detik.

Baca Juga: Pembalap Muda Bisikan Info, Ada Dua Titik Buta di Sirkuit Mandalika