Tragedi Avanza Masuk Sungai, Warga Enggak Berani Tolong, 3 Nyawa Melayang

Ferdian - Jumat, 22 April 2022 | 13:00 WIB

Toyota Avanza masuk sungai hingga renggut 3 korban jiwa (Ferdian - )

Namun, sesampai di Gampong Pulo Lon, Kecamatan Glumpang Tiga, Pidie, Avanza itu melaju ke kiri jalan sehingga menambrak tembok jembatan di jalan nasional.

Lalu, Avanza warna putih itu tejatuh ke sungai dengan posisi ban ke atas.

Warga bersama polisi mengevakuasi korban yang terjebat di dalam mobil di aliran sungai.

"Satu penumpang yang masih bayi bernama Zahara meninggal dunia.

Sementara penumpang lain bersama sopir menderita luka-luka yang dirawat di RSUD Tgk Abdullah Syafi'i, Beureunuen," jelasnya.

Iptu Mahruzar menambahkan, insiden laka tunggal itu terjadi lantaran sopir diduga mengantuk.

“Kita imbau kepada pengemudi hendaknya jika lelah dan mengantuk, maka jangan paksakan menyetir.

Pengemudi istirahat lebih dulu untuk melepas lelah," imbaunya.

Baca Juga: Kaget, Avanza Pasrah Moncongnya Pesek Cium Pohon, Ulah Hewan Berbulu Nyebrang

Sumber: https://aceh.tribunnews.com/2022/04/22/avanza-terjun-ke-sungai-tiga-orang-meninggal?page=all&_ga=2.61084204.1671086872.1650601474-930411969.1591166759