Pertamina dan Shell Rombak Harga BBM, Vivo dan BP Anteng-anteng Aja

Ferdian - Rabu, 2 November 2022 | 19:20 WIB

Ilustrasi, harga BBM Naik di SPBU Pertamina (Ferdian - )

VIVO

Revvo 95 Rp 14.830 per liter 

Revvo 92 Rp 14.140 per liter 

Revvo 90 Rp 12.600 per liter 

Revvo 89 Rp 11.600 per liter

Pertamina

Pertalite: Rp 10.000 per liter

Pertamax Turbo: Rp 14.300 per liter

Pertamina Dex: Rp18.550 per liter

Dexlite: Rp 18.000 per liter

Solar: Rp 6.800 per liter

Shell

Shell Super: Rp 13.550 per liter (Jawa) Rp14.840 (luar Jawa)

Shell V-Power: Rp 14.210 per liter (Jawa) Rp14.520 (luar Jawa)

Shell V-Power Nitro+: Rp 14.560 per liter

Shell V-Power Diesel: Rp 18.840 per liter

Baca Juga: Enggak Usah Ragu Masuk, Ini Beda Kode SPBU Pertamina 31, 33 atau 43

Sumber: https://money.kompas.com/read/2022/11/02/120000726/ada-penyesuaian-harga-simak-daftar-harga-bbm-di-seluruh-spbu-per-1-november?page=all#page3