"Melakukan pemantauan arus lalu lintas dan melakukan peneguran bagi pesepeda agar memasuki jalur Sepeda yang sudah disediakan," ujar Latif.
Ia pun mengimbau agar para pesepeda memanfaatkan jalur sepeda permanen yang sudah disediakan.
Hal tersebut untuk meminimalkan terjadinya kecelakaan lalu lintas antara pesepeda dengan pengguna kendaraan bermotor.
"Guna menghindari kecelakaan lalu lintas di Jalan Sudirman - Thamrin," kata Latif.
Baca Juga: Pemotor Berani Terobos Jalur Sepeda, Dishub Ngaku Luput, Siap Tanggung Jawab