Pak Ogah di Mana-mana, Wali Kota Makassar Jengkel, Dishub Ketar-ketir

Ferdian - Selasa, 13 Juni 2023 | 16:00 WIB

Ilustrasi pak ogah di putaran balik jalan (Ferdian - )

Selain seperti melakukan pemalakan terhadap pengemudi mobil, pengendali lalu lintas liar ini dinilai biang kemacetan yang terjadi.

Sudah banyak kasus Pak Ogah, atau yang juga dikenal sebagai polisi cepek, ditangkap polisi atas laporan masyarakat yang mobilnya dirusak.

Pasalnya, Pak Ogah ini marah dan melakukan tindakan brutal ketika tidak diberi uang oleh pengemudi mobil yang hendak memutar kendaraan atau membelok ke ruas jalan lainnya.

Baca Juga: Bus Primajasa Diadang Xpander Detasemen 235 di Tol, Kernet Setor Duit, Pelaku Jadi Pengangguran

Sumber: https://regional.kompas.com/read/2023/06/13/110654978/pak-ogah-menjamur-dan-resahkan-masyarakat-wali-kota-makassar-bakal-evaluasi