Selanjutnya bisa langsung pasang aki baru, dimulai dari kabel positif kemudian negatif.
Jangan lupa menambahkan gemuk (grease) pada terminal aki saat penggantian aki mobil.
Radityo Herdianto / GridOto.com
Crack di terminal aki mobil bisa menjadi penyebab kebocoran akibat penguapan cairan elektrolit.
Dilansir dari GridOto.com, banyak yang lupa kalau ganti aki yang baru terminalnya perlu dioles gemuk.
Tujuannya gemuk ini menjadi lubrikasi dan pelindung terminal aki selama digunakan.
Tanpa gemuk terminal aki jadi kering dan mudah mengalami korosi atau oksidasi sehingga bisa mudah crack dan jadi pemicu kebocoran air aki.
Baca Juga: Inilah Indikasi Awal Ball Joint dan As Roda di Mobil Bekas Minta Ganti