Inilah Daftar SUV Hybrid Calon Penerima Subsidi Pemerintah, Harga Segera Dimurahkan

Irsyaad W - Kamis, 14 Maret 2024 | 19:30 WIB

Duel Medium SUV Hybrid, kamu pilih Haval H6 atau Honda CR-V? (Irsyaad W - )

Karena kabar pemerintah bakal memberikan insentif pajak untuk pembelian mobil hybrid di Indonesia dalam waktu dekat.

Kabarnya konsep insentif mobil listrik ini akan mirip dengan model insentif pajak yang diberikan bagi kendaraan listrik berbasis baterai, yaitu pajak pertambahan nilai ditanggung pemerintah atau PPN DTP.

Kalau insentif pajak buat mobil hybrid ini jadi dikeluarkan pemerintah tahun 2024, maka bisa dipastikan harga jual mobil hybrid akan dimurahkan.

Berikut daftar SUV Hybrid di Indonesia Per Maret 2024.

Kenapa SUV Hybrid? Sebab SUV merupakan model mobil hybrid yang paling banyak dipasarkan di Indonesia saat ini.

Dwi Wahyu R./GridOto.com
Tank 500 yang akan dijual di Indonesia

BMW

Honda

GWM

Mazda

Nissan

Suzuki

Toyota

Wuling

Keterangan:

Baca Juga: Ini Sebab Mobil Hybrid Suzuki Pantang Ditambah Karpet Dasar, Pabrikan Sampai Peringatkan 3 Kali