Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gak Sangka! Pebulutangkis Kevin Sanjaya Peraih Emas Asian Games 2018, Maniak Otomotif

Joni Lono Mulia - Selasa, 28 Agustus 2018 | 21:00 WIB
Kevin Sanjaya tunggangi Ducati Panigale 1299
Instagram.com/kevin_sanjaya
Kevin Sanjaya tunggangi Ducati Panigale 1299

Otomotifnet.com - Kevin Sanjaya, atlet bulu tangkis Indonesiam berhasil mempersembahkan medali emas di Asian Games 2018 di Jakarta.

Bersama Marcus Fernaldi Gideon, Kevin Sanjaya berhasil mengalahkan rekan senegaranya yakni Fajar Alfian dan Muhammad Rian Ardianto.

Gak disangka, di balik sukses menjadi pebulutangkis dan mempersembahkan medali emas, ternyata Kevin Sanjaya seorang maniay atau doyan banget otomotif lo.

Terlihat dari postingan akun Instagram miliknya, @kevin_sanjaya, terdapat beberapa foto mobil dan motor terpampang di sana

Postingan foto pertama yakni mobil Ford Mustang GT 5.0.

 

Thanks @hyperauto_usedcar_hypergloss for a neat and cool coating ????

A post shared by Kevin Sanjaya (@kevin_sanjaya) on 

Dengan warna biru mencolok dan kinclong, membuat mobilnya terlihat ganteng maksimal.

Tak cuma itu, Kevin Sanjaya juga pernah memamerkan mengendarai McLaren saat dirinya sedang di Singapura.

 

Good experience,,first time driving in singapore use mclaren ????

A post shared by Kevin Sanjaya (@kevin_sanjaya) on 

Ada juga foto yang memperlihatkan Kevin sedang melakukan aktivitas dengan motor trailnya.

Kevin tampak senang dengan kegiatan adventure tersebut.

 

A post shared by Kevin Sanjaya (@kevin_sanjaya) on 

Bukan cuma itu saja, Kevin juga memamerkan foto menunggangi motor Ducati Panigale 1299.

Terlihat ganteng dan gagah.

 

A post shared by Kevin Sanjaya (@kevin_sanjaya) on 

Tuh kan, tidak menyangka kalau Kevin Sanjay enggak cuma doyan bulu tangkis, otomotif pun boleh juga!

Editor : Joni Lono Mulia

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa