Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Lebih Mengenal Hyundai H-1

billy - Jumat, 20 Juli 2012 | 08:10 WIB
No caption
No credit
No caption


H-1 punya 5 varian, tetapi kami menguji coba varian terlengkap, XG CRDi berkapasitas kursi 9 penumpang, dilengkapi monitor TV roof mounted dan sensor parkir. H-1 dapat membawa keluarga besar saat perjalanan ke luar kota. Selain itu bagasinya pun luas.

Mesin 2.500 cc turbo diesel berteknologi VGT (Variable Geometry Turbocharger) yang dipasang, terasa nikmat buat perjalanan jauh. Minim getaran dan bertenaga. Walau begitu, tetap asyik dibawa berkendara di dalam kota. (mobil.otomotifnet.com) 

Hasil Test                 XG CRDi
Akselerasi (detik)
0-100 km/jam           12,7  
40-80 km/jam           3,3     
0-402 m                    18,6 
Konsumsi BBM (liter/km)
Dalam Kota               1/8,98
Konstan 100 km/jam 1/14,16
Harga OTR (juta)
Elegrance A/T                  Rp 360
Elegrance CDRi M/T         Rp 386,5
Elegrance CDRi A/T          Rp 406,5
XG A/T A/T                       Rp 385
XG CRDi                           Rp 429

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa