Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mengenal Isuzu Panther

billy - Sabtu, 3 Desember 2011 | 14:02 WIB
No caption
No credit
No caption

 
JAKARTA - Sampai saat ini versi mobkas kendaraan yang dipasarkan ke Tanah Air di pertengahan tahun 2000 ini masih diminati. Kendaraan ini dikenal mengadopsi mesin diesel direct injection. Tipe 4JA1 yang mengusung mesin berkapasitas 2.500 cc masih dipercaya masyarakat sebagai dapur pacu yang irit.

Sama halnya dengan kendaraan niaga berpenumpang yang mumpuni mengangkut barang, Panther mengandalkan suspensi belakang dengan per daun. Alhasil, dengan kemampuannya itu, Panther bisa diandalkan kalangan pe­ngusaha dalam hal berniaga.

Namun, hingga kini, ken­daraan ini dikenal memiliki getaran mesin berlebih hingga masuk ke dalam kabin. Bagi penyuka in car entertainment disarankan agar memasang peredam lebih banyak guna hasilkan gelaran kabin yang baik.  (mobil.otomotifnet.com)

Editor : billy

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa