Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Jazz dan Honda HR-V Mesinnya Bisa Mati Mendadak

Senin, 27 Oktober 2014 | 14:04 WIB
No caption
No credit
No caption


Tokyo - Setelah beberapa waktu lalu diduga ikut terkena kasus bermasalahnya airbags Takata, Honda mengungkapkan adanya penemuan satu masalah baru pada Honda Jazz dan Honda HR-V.

Sejauh ini dilaporkan kalau permasalahan tersebut hanya sebatas pada Honda Jazz dan Honda HR-V yang dipasarkan di Jepang. Honda pun saat ini sedang melakukan evaluasi menyeluruh guna menjaga kualitas produk-produknya.

Honda mengatakan sedang mengkaji proses kualitas di seluruh dunia. Bahkan, jika diperlukan bisa saja sampai harus melakukan penundaan peluncuran produk, utamanya Honda HR-V, karena juga diproduksi di luar Jepang.

Dilansir Reuters hari ini (27/10) Pabrikan asal Jepang ini menemukan  kerusakan dalam unit kontrol daya dan koil pengapian yang dapat membuat mesin tiba-tiba mati. Total jumlah unit yang terkena jumlah mencapai 426.076, 251 unit. (mboil.otomotifnet.com)

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa