Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

VW Golf Terbaru MK VIII, Bodi Membesar Mesin Mengecil

Selasa, 1 September 2015 | 14:03 WIB
No caption
No credit
No caption

No caption
No credit
No caption

Frankfurt - Dengan tetap mengandalkan platform MQB, Volkswagen siap emngambangkan Golf terbaru MK VIII, yang akan dibuat lebih besar bodinya. Mobil ini akan mulai dipasarkan 2019 mendatang.

Meski bodinya akan dibuat lebih besar, namun penggunaan material ringan seperti alumunium dan plastik bakal memamngkas bobotnya. Bodinya yang dibuat membesar berguna untuk memberikan kabin yang lebih luas.

Masuk ke dalam kabinnya, kita akan melihat kokpit yang terinspirasi dari Golf R Touch Concept. Menyuguhkan layar sentuh yang besar pada dasbor, touch-enabled HVAC controls dan Virtual Cockpit instrument display. 

Sedangkan urusan mesin malah kebalikannya, bodi membesar tidak diikuti membesarkan kapasitas mesin, yang malah diciutkan menjadi hanya 1.0 liter TSI, yang akan dipadankan dengan motor listrik Plug-in Hybrid. Tenaga yang dihasilkan jangan diremehkan, besarnya mencapai 300 dk untuk Golf GTI dan 400 dk untuk Golf RS. (mobil.otomotifnet.com)

Editor :

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa