Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

VIDEO : First Drive Mitsubishi Xpander. Ternyata Putaran Atasnya Begini...

Parwata - Jumat, 18 Agustus 2017 | 14:44 WIB

Jakarta - Mitsubishi Xpander memakai mesin berteknologi MIVEC dengan kapasitas 1.500 cc. Menghasilkan tenaga 103 dk dan torsi 141 Nm.

Melihat tenaga dan torsi yang dimilikinya, jelas Mitsubishi Xpander bukan mobil dengan tenaga terbesar di kelasnya karena Toyota Veloz memiliki tenaga sebesar 104 dk dan 118 dk untuk Honda Mobilio.

Namun tenaga yang tidak besar itu juga tak jadi jaminan bahwa Mitsubishi Xpander akan menjadi yang terpelan di kelasnya. Pasalnya, torsi yang dimilikinya masih lebih besar dari Toyota Veloz yang berada di angka 136 Nm.

Editor : Pilot

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa