Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Girboks Matik Captiva dan Orlando Bermasalah? Ini Cara Mengatasinya

Parwata - Selasa, 12 September 2017 | 14:40 WIB
No caption
No credit
No caption

Kalau transmisi matik Chevrolet Captiva facelift atau Orlando telanjur bermasalah seperti yang dikatakan Budi, berapa dana yang harus disiapkan agar mobil Anda bisa beroperasi lagi?

"Kalau di bengkel saya, siapkan saja dana sekitar Rp 7 jutaan untuk perbaikan transmisi matik Captiva atau Orlando, itu sudah termasuk sparepart dan garansi 6 bulan untuk kerusakan parts yang diganti," bilang Budi lagi.

Kalau ganti baru bagaimana? "Ganti baru 1 unit assy itu sekitar Rp 80 juta belum termasuk pasang," tutur pria ramah ini lagi.

Hmm, biaya ganti oli matik rutin berapa? "Cukup Rp 170 ribu/l oli Dexron 6 dan pakai 5-6 liter, jadi sekitar Rp 1 jutaan, kalau kuras sekitar Rp 2,5 jutaan," ujarnya lagi.

Tuh, jangan telat ganti oli matik ya! (Otomotifonline.com/Kyn)

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa