Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tiga Penyebab Putaran Mesin Naik-Turun

Parwata - Jumat, 15 Desember 2017 | 15:33 WIB
Instrumen mobil
Instrumen mobil

Mass Air Flow terletak pada tabung filter udara.

Fungsinya untuk mendeteksi jumlah udara yang masuk ke mesin, menggunakan kecepatan aliran.

Karena letaknya di area filter udara, sensor ini tentu rentan kotor.

Pembacaan sensor MAF pun jadi tidak akurat, sehingga rpm mesin tidak stabil.

Begitu juga sensor MAP, yang bertugas mengetahui kondisi ke-vacuman intake manifold.

Jika terjadi malfungsi, maka rpm mesin bisa naik-turun.

3. Servo Kotor

Saat ini mesin injeksi sudah menggunakan sistem "drive by wire" atau tidak lagi menggunakan kawat kabel untuk menghubungkan pedal gas dengan throttle body.

Di sana sudah disematkan motor elektrik, yang ditanamkan pada katup gas.

Sehingga katup akan otomatis membuka dan menutup secara otomatis, sesuai perintah sensor Accelerator Pedal Position (APP).

Namun, masalah terjadi saat servo kotor dan membuat rpm jadi tidak stabil saat mesin idle.

Untuk membuktikannya, lepas throttle body dan perhatikan daerah daun katupnya, maka akan terlihat kotoran pada dinding katup.

Kotoran inilah yang membuat rpm mesin jadi tidak karuan.

Editor : Taufan Rizaldy Putra
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa