Dengan baterai tersebut, Kijang milik LIPI ini bisa menempuh jarak hingga 75 km dalam sekali charge dan memiliki top speed hingga 120 km/jam.
Gearbox yang dipakai sendiri masih menggunakan bawaan dari Kijang.
Kijang ini merupakan proyek konversi mesin elektrik pertama yang dilakukan di Indonesia.
Total biaya yang dikeluarkan oleh LIPI saat melakukan proyek ini mencapai angka Rp 150 juta.
Lebih mahal dari mobilnya ya?
Editor | : | Taufan Rizaldy Putra |
Sumber | : | LIPI |
KOMENTAR