Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kuku Macan! Tiger Pakai Turbo, Ngumpet Aja Udah Bikin Takut

Taufan Rizaldy Putra - Sabtu, 3 Februari 2018 | 20:00 WIB

Otomotifnet.com - Menggunakan forced induction seperti turbocharger dapat mengatrol tenaga mesin dengan cara instan.

Seperti motor Honda yang satu ini, ngumpetin 'kuku macan' di mesinnya.

Mesinnya menggunakan mesin copotan Honda Tiger yang kubikasi mesinnya lebih besar dan umurnya lebih muda dari mesin bawaan sang motor.

Penggunaan turbo pada motor sudah menjadi hal yang lumrah, sudah banyak modifikator yang melakukannya.

Motor standar seperti Kawasaki H2 pun sudah memakai forced induction, namun bentuknya supercharger.

(BACA JUGA: Bikin Geregetan.. Lexi Didandanin Gaya Turing, Peminat Nunggu Motor Sambil Nelan Ludah)

Dengan menggunakan turbo, performa mesin 'macan' ini sudah dipastikan mengerikan nih.

Banyak yang penasaran dan salut dengan modifikasi mesin motor yang satu ini.

Tapi tak jarang juga yang malah mengkritisi.

(BACA JUGA: Ngeri-ngeri Sedap! Honda CRF 150L Rasa SE)

190vespart Itu fungsional apa just for show om? Sy liat ga da jalur in out oli utk ball bearing center shaft turbinnya om. Dapat boost berapa? mohon pencerahannya. Tx

Editor : Taufan Rizaldy Putra
Sumber : Instagram/@adi_atmamotor

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa