Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren Abis, Lampu Belakang Toyota Innova Jadi Seperti BMW, Siapkan Rp 4 Jutaan

Joni Lono Mulia - Jumat, 6 April 2018 | 19:40 WIB
Lampu custom keren banget buat Innova Reborn
Istimewa
Lampu custom keren banget buat Innova Reborn

Otomotifnet.com - Toyota Innova Reborn mau tampil makin gaya layak mobil-mobil BMW? Caranya gampang saja, cukup custom lampu belakangnya. 

Lampu belakang standar dimodifikasi dengan lampu belakang LED. 

Tinggal siapkan modal di bawah Rp 5 juta  atau tepatnya seharga Rp 4,1 juta.

Lalu, kok dapat harga terbilang murah seperti itu ya?

(BACA JUGA: Terkuak, Suzuki New Ertiga Udah Jalan-Jalan Pakai Pelat Putih, Gambar Kabin Ikut Tersebar)

Soal itu dijelaskan Rico, owner Shine Auto Light, bahwa ini merupakan LED bar model terbaru bisa diaplikasikan untuk Innova Reborn.

"Biasa disebut sama konsumen itu model lampu BMW jadilah nama itu. Stop lamp Toyota Innova Reborn Yz V2 " terang Rico.

Konsep stop lamp ini punya gaya yang menarik meskipun cukup simpel.

Stoplamp Innova Reborn bergaya BMW dan Lexus
Istimewa
Stoplamp Innova Reborn bergaya BMW dan Lexus


"Lampu LED disambung sampai di bagian tengah, sementara lampu sein  bisa berjalan seperti Lexus model terbaru" imbuh Rico.

Ubahan ini terbilang lengkap dengan kombinasi LED pada lampu rem, senja, mundur dan sein.

Keunggulan dari style ini yakni bentuk lampu yang presisi dan dikerjakan dalam waktu cukup singkat, hanya 1,5 jam saja.

(BACA JUGA: Wuih... Chef Haryo Nyobain Harley, Kok Motornya Dibilang Kecil Sih?)

"Semuanya dikerjakan dalam waktu satu setengah jam dan sudah beres."

"Pas banget buat mempercantik penampilan belakang Innova Reborn yang lampu belakangnya masih standar," pungkas Rico.

Berminat?

Info lebih lengkap kontak Shine Auto Light via WA di 0821-2222-2776 atau mampir ke workshop Shine Auto Light di Lt. 6 Blok E8 No.7, MGK Kemayoran, Jakarta Pusat.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : GridOto.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa