Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ada Apa Nih? Bos Honda Sarankan Lorenzo Cabut Dari Ducati

Joni Lono Mulia - Kamis, 24 Mei 2018 | 11:50 WIB
Jorge Lorenzo di MotoGP Prancis 2018
Twitter/DucatiMotor
Jorge Lorenzo di MotoGP Prancis 2018

Berdasarkan informasi yang dihimpun, terakhir kali Lorenzo gagal finis tiga besar dalam lima balapan pertama adalah ketika turun di kelas 125cc pada musim 2003!

Alberto Puig bukan semata team principal Repsol Honda, melainkan juga Performa Lorenzo yang belum klop dengan motor Desmosedici pun tidak luput dari pengamatan manajer tim Repsol Honda.

Alberto Puig juga pemandu bakat hebat, pembalap yang dibinanya sebut saja Casey Stoner dan Dani Pedrosa terbukti memiliki karier bagus di MotoGP.

(BACA JUGA: Kupas Lengkap, Fakta Test Ride All New Honda Vario 150, Serius Mau Beli?)

"Dia belum menyesuaikan diri dan kita sekarang melihat bahwa dia tidak akan bisa," kata Puig dikutip dari MotoGP.

Pengamatan Alberto Puig itu hingga menyarankan Jorge Lorenzo untuk pindah dari Ducati jika masih belum dapat mengeluarkan seluruh potensi bersama motor tersebut.

"Jika hasil tidak datang dari motor itu, dia harus pindah tim," ucap Puig.

"Saya tidak berpikir bahwa dia akan menerima inilah kemampuannya. Tapi itu adalah cara lain untuk membuat perubahan," ujarnya.

Editor : Joni Lono Mulia
Sumber : bolasport.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa