Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Inikah Suzuki Ignis GL Pertama Dengan Gaya Off-Road?

Parwata - Senin, 29 Oktober 2018 | 09:00 WIB
Gaya off-road dengan tanduk besi dan ban tapak kasar
Randy/Otomotif
Gaya off-road dengan tanduk besi dan ban tapak kasar

Ban tapak kasar Achilles 883 MT 27x8,5 R14 juga jadi andalan penguat tema, kombinasi dengan pelek kaleng dan dop ala Sahara, bikin kesan kekar lebih terasa.

Hanya saja, “Kalau belok di jalanan yang konturnya tidak rata, ujung ban sedikit gesrot dengan spakbor dalam,” kekehnya.

(BACA JUGA: Mewah.. Ignis Pakai Pelek 17 Inci, Enggak Ada Di Pabrik, Ini Garapan Dealer)

Tampilan belakang
Rendy/Otomotif
Tampilan belakang

Beda dengan kaki-kaki depan, bagian belakang sokbreker menggunakan copotan Suzuki Swift dikombinasi per Mercy.

"Ini agar ground clearance lebih tinggi 15 cm, efeknya bantingan belakang sedikit lebih keras kalau kondisi baris kedua tak terisi,” jelas warga Kopo, Bandung ini. (Rendy/Otomotif)

Data Modifikasi

Eksterior :
Bull bar custom, stiker (headlamp, bodi samping, atap), roof rack universal Thule

Kaki-kaki :
Ban Achilles 838 MT 27x8,5 R14, pelek kaleng + dop Sahara, mounting karet kaki depan, sokbreker belakang Suzuki Swift, per shock Mercy

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa