Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Honda Brio Galak, Bisa Ninggalin Mobil 2.000 Cc, Ini Rahasianya

Parwata - Sabtu, 17 November 2018 | 09:00 WIB
Modifikasi Honda Brio 2013 Pentingnya Kaki-kaki
F. Yosi/OTOMOTIF
Modifikasi Honda Brio 2013 Pentingnya Kaki-kaki

Meski waktunya melesat tajam, ternyata titik fokus Luckas bukan pada mesin.

Sebab dalam balap, performa mesin memang pegang peranan, tapi bukanlah satu-satunya. (Toncil/OTOMOTIF)

MESIN

mengandalkan mesin L15 saja
F. Yosi/OTOMOTIF
mengandalkan mesin L15 saja

Jangan kaget lihat foto ini.

Luckas hanya mengandalkan mesin L15 saja. Pakai punya Honda Jazz.

Memang bukan mesin performa dari Honda, tapi mesin ini dikenal sebagai mesin irit.

Tentu ada alasannya sampai menggunakan mesin ini.

(BACA JUGA: Punya Tiga Honda Brio Di Rumah, Satu Dibikin Kayak Begini)

“Ubahannya tidak banyak dari dudukan mesin standar."

"Memang sempat terpikir untuk pakai K series, tapi modifikasinya terlalu banyak."

"Selain itu, yang utama dengan mesin ini, kalau butuh spare part, masih banyak tersedia dan tak perlu tunggu lama atau import,” sebut pria ramah ini.

Dash logger dari Haltech, mampu menampilkan banyak informasi yang dibutuhkan selama balap
F. Yosi/OTOMOTIF
Dash logger dari Haltech, mampu menampilkan banyak informasi yang dibutuhkan selama balap

Bagaimana dengan kapasitasnya? Ternyata tetap 1.500 cc saja.

Lantas, bagaimana bisa melejit meninggalkan rival yang pakai mesin kapasitas 2.000 cc?

Editor : Iday
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa